HEADLINE NEWS

Indeks Populer

Cara Memasang Power Suplay Receiver Matrix Prolink HD Ethernet

Dudukan Papan panel power suplay siap dipasang

bidikchanel Permasalahan yang sering terjadi pada receiver atau setop box  di antena parabola di karenakan oleh beberapa hal  yang kurang di perhatikan oleh  pengguna salasatunya  yang bisa kita lihat pada lampu power on off  yang sering berkedip-kedip kemudian mati total dan seterusnya.

tetapi  jika di hidupkan lagi akan kembali ke posisi normal namun tidak akan bertahan lama apalagi kalau receivernya mulai panas dan ini bisa terjadi pada setengan jam pertama  dan mati.apa lagi sementara menonton bola fta bersama keluarga di rumah pasti kesal di buatnya.


Jika hal tersebut terjadi pada setop box  kita maka bisa di pastikan power suplaynya sudah eror dan perlu untuk di ganti itulah sekilas gambaran umum salasatu  permasalahan yang sering  terjadi pada sebuah receiver.dan sebagaimana judul artikel di atas tentang bagaimana memasang Power Suplay  pada Receiver Matrix Prolink Hd Ethernet. 

Saya coba uraikan dengan petunjuk pada gambar yang bisa sahabat lembehtrav  lihat dipenjelasan selanjutnya.

1.Siapkan Power Suplay yang baru untuk mengganti power suplay yang sudah rusak untuk di pasang pada receiver yang di maksud yaitu Matrix Prolink HD Ethernet

2.Buka penutup receiver dengan mengeluarkan baut yang terpasang

3.Buka baut yang terpasang pada power suplay yang akan kita ganti biasanya pada receiver ini ada 3 buat baut dan satu plastik penyangga kecil yang terdapat diujung samping dari power suplay untuk plastiknya hati-hati untuk di cabut karena rentan akan patah.






Setelah power suplay yang rusak sudah di cabut,  ganti dengan power suplay yang baru tahapannya pun sama dengan saat membuka receiver kemudian pasang kembali  baut dengan baik agar dudukan power suplay tidak miring dan goyah. 

setelah terpasang dengan baik sekarang koneksikan colokan power suplay ke colokan  board utama dengan perlahan agar dudukannya tetap kuat dan stabil serta kawat  didalam colokan tidak bengkok atau longgar.lihat gambar.









Cara memasang koneksi colokan listrik ke power suplay metodenya pun sama dengan pada board utama sambil tetap memperhatikan kehati-hatian dalam memasangnya.  perlu diingat saat mengerjakan pemasangan power suplay jangan dekat dengan area air.

Tangan kita dipastikan kering saat menyentuh power suplay jangan berair atau berkeringat dan jauhkan dari benda atau magnet yang sensitif dengan isi dalam setop box seperti besi berani atau obeng, tang serta meralatan yang mengandung magnetis 











Maka dudukannya terlihat seperti pada gambar sesuai dengan urutan postingan jika sudah terpasang dengan baik coba nyalakan power on/off pada receiver jika sudah tidak berkedip lampu powernya maka receiver sudah bisa digunakan.


demikianlah catatan dari saya tentang bagaimana memasang Power Suplay  pada receiver Matrix Prolink HD Ethernet semoga bisa membantu teman-teman yang  mengalami permasalahan seperti yang saya bahas dalam catatan ini 

supaya ketika kita menemuinya jangan cepat-cepat untuk membeli barang yang baru coba kenali dulu  permasalahannya agar tidak mengeluarkan biaya baru dari badget yang sudah kita  susun sepanjang tahun berjalan he..he semoga bermanfaat dan selamat mencoba .

Salam Treking

Previous
« Prev Post
Show comments

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *